6 Tempat Nongkrong Paling Hits di Kota Palembang, Tempatnya Instagramable Banget, Ada Live Music Juga!

Rabu 18-10-2023,13:52 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

PALEMBANG, PALPRES.COM- Bagi kamu yang ingin nongkrong bareng bestie-bestiemu, ada 6 deretan tempat nongkrong paling hits nih di kota Palembang.

Ada banyak cafe yang hits dan Instagramable di kota Pempek yang mudah banget dijangkau dan ditemukan.

Karena banyaknya cafe yang ada, cafe-cafe tersebut buka hingga tengah malam lho di Palembang.

Dilansir dari website iTrip, berikut ini adalah deretan kafe atau tempat nongkrong di Palembang. Simak, ya!

BACA JUGA:5 Cafe Live Music di Palembang, Cocok untuk Tempat Nongkrong Apalagi Kencan! Cek Disini Jam Operasionalnya

1. Cafe York Coffee and Cookery

Cafe York Coffee and Cookery merupakan tempat nongkrong yang populer di kalangan anak muda.

Kafe ini bisa digunakan sebagai tempat untuk bersantai sambil menyeruput kopi.

Tempat ini memiliki ruangan yang klasik dan mungkin akan sangat cocok untuk kamu. Selain itu, desain kafe ini memiliki nuansa Eropa yang kuat.

BACA JUGA:Cari Tempat Nongkrong? Ini 5 Angkringan di Palembang yang Lezat, Harga Cuma Seribuan Aja

Sehingga siapa pun yang melihatnya akan memiliki kesan yang bagus dan menarik.

Selain itu, dinding cafe ini dihiasi dengan poster dan gambar bertema bahasa Inggris.

2. Cafe Gunz

Tempat nongkrong yang satu ini sudah sangat terkenal. Hidangan masakan nusantara yang lezat tersedia di kafe ini.

BACA JUGA:6 Tempat Makan Pempek Panggang Paling Enak Sejagat Raya Kota Palembang, Harga Mulai Dari Seribuan!

Kategori :