Jurusan Matematika Cuma Ngitung Aja? Gak Kok, Ini Lho Keunggulannya

Minggu 22-10-2023,02:55 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Ali menceritakan bahwa dari SMA ia sudah berpikir bahwa saat lulus nanti akan melanjutkan ke jenjang Kuliah.

BACA JUGA:5 Tanda Seseorang Pintar Matematika, Kamu Salah Satunya Ga Sih?

BACA JUGA:3 PTN dengan Jurusan Matematika Terbaik versi QS WUR 2023, Coba Tebak Kampus Mana?

Ia berpikir kuliah dapat memberi peluang lebih untuknya mendapat pekerjaan yang lebih baik.

Ia merasa belum bisa maksimal jika langsung bekerja setelah lulus SMA.

Meskipun kondisi ekonomi menjadi hambatan utama untuk kuliah, tapi Ali tidak pernah menyerah. 

Ia sudah bertekad bulat dan kuat untuk kuliah.

BACA JUGA:Al-Battani, Ahli Astronomi dan Matematikawan Muslim yang Berpengaruh pada Ilmu Pengetahuan Dunia

BACA JUGA:Al-Khawarizmi, Intelektual Islam yang Berpengaruh Besar dalam Pengembangan Matematika dan Eksakta

"Sama seperti mayoritas keluarga Empat Lawang lainnya, saya berasal dari keluarga petani, orang tua dan keluarga besar saya adalah petani kopi," cerita Ali.

Ali melanjutkan, dengan lanjut ke jenjang kuliah membuatnya takut membebani keluarga dalam hal pembiayaan.

Hal itu juga yang membuatnya memilih kuliah di kota Bengkulu.

"Orang tua maupun keluarga saya lainnya sangat mendukung keputusan saya, termasuk dalam memilih keputusan untuk kuliah," beber Ali.

BACA JUGA:Alisyah Wakili Sumsel Ajang OSN Matematika

BACA JUGA:5 Kampus Beken Sedia Jurusan Statistika Terbaik Indonesia, Prospek Kerja Menjanjikan, Penasaran?

Beberapa bulan sekali, ibu atau nenek mengunjungi Ali untuk memastikan keadaannya. 

Kategori :