4 Tempat Makan Lesehan Terbaik di Jakarta, Rasa Bintang Lima Harga Cuma Rp50 Ribu

Sabtu 28-10-2023,06:39 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

JAKARTA, PALPRES.COM- Di Jakarta, kamu dapat menemukan 4 tempat makan lesehan terbaik, lho.

Makan dengan cara lesehan memang sudah menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia.

Maka, gak heran lah ya kenapa tempat makan dengan konsep lesehan menjadi daya tarik tersendiri.

Nah, dirangkum dari website TripCanvas Indonesia, mari kita ulas bersama tempat makan lesehan terbaik di Jakarta.

BACA JUGA:Selain Pempek Inilah 7 Makanan khas Palembang Paling Enak, Ada Kudapan Istimewa Masa Kesultanan, Wajib Coba!

1. Smarapura Traditional Resto

Berkumpul sambil menikmati makanan di Smarapura adalah cara terbaik, untuk mempererat hubungan dengan orang-orang terkasih.

Di sini, kamu dapat memesan menu yang mencakup sayuran dan sate khas Bali, ya.

Kamu juga dapat menikmati kupat tahu, lotek, gado-gado, plecing kangkung atau tipat cantok ala Smarapura.

BACA JUGA:Bikin Gagal Move On, Ini 5 Restoran Terbaik di Palembang dengan Hidangan Istimewa!

Biaya makan di sini mulai dari Rp50.000 an aja lho per orang.

Alamatnya terletak di Jalan Tebet Timur Dalam II No. 43, Jakarta Selatan.

2. Omah Pincuk

Omah Pincuk menyediakan menu lengkap yang mencakup hidangan laut, masakan Cina.

BACA JUGA:Uniknya Sate dari Daun Ubi Khas Timor, Inovasi Mama-mama GP2A NTT, Rasanya Bikin Tercengang! Ini Resepnya

Kategori :