Menjelajah Keindahan Alam Ogan Ilir, 5 Tempat Wisata Seru yang Wajib untuk Dikunjungi

Senin 30-10-2023,14:20 WIB
Reporter : Firyansyah
Editor : Firyansyah

Pengelola tempat wisata ini adalah warga Lebung Danau Layang yang tinggal di dekat area Wisata Sawah Danau Layang-Layang.

Danau Layang-Layang sendiri terbentuk secara alami dan berisikan air tawar sehingga para pengunjung bisa menangkap ikan disini. 

BACA JUGA:6 Destinasi Wisata Goa di Indonesia, Mata Dimanjakan Eksotisnya Stalagmit dan Stalagtit, Tertarik?

Udaranya juga sangat sejuk karena berdekatan dengan area persawahan.

Beberapa sudut di sekitar lokasi juga dilengkapi dengan beberapa objek untuk berswafoto. 

Objek paling populer adalah Jembatan Jodoh yang dirakit dengan bahan kayu oleh warga sekitar. 

Ada beberapa tempat duduk di dekat area persawahan. 

BACA JUGA:Liburan Makin Seru! Inilah 7 Wisata Terpopuler di Palembang, Bisa Lihat Temuan Purbakala dari Abad ke 6

Kegiatan favorit para pengunjung adalah bersantai dekat area persawahan tersebut sambil menikmati es degan.

Untuk harga tiket cukup membayar Rp 5.000 sudah termasuk biaya parkir dan buka mulai pukul 08.00 – 17.00 WIB. *

 

Artikel ini sudah tayang di palpres.bacakoran.co dengan judul 6 Rekomendasi Wisata Di Ogan Ilir Yang Wajib Kamu Kunjungi, Nomor 5 Dapat Menyejukkan Mata

Kategori :