GILA! Warung Ekstrem Ini Menggantung di Tebing Curam, Pembeli Mesti Memanjat Setinggi 120 Meter

Rabu 01-11-2023,19:48 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

PALEMBANG, PALPRES.COM - Bukan berada di pusat perbelanjaan atau pinggir jalan, bukan pula di pusat keramaian. 

Warung jajanan ini berada tepat di tengah-tengah tebing curam yang ekstrem.

Untuk membeli makanan di sini, pembeli harus memanjat tebing setinggi 120 meter, gila!

Warung ekstrem ini sungguh di luar nalar. 

BACA JUGA:Warung Terpencil di Tengah Hutan Kabupaten Nganjuk, Menu Rumahan Jadi Andalan, Ternyata?

Berada di lokasi yang benar-benar ekstrem. 

Malah boleh dibilang inilah 'Warung Paling Ekstrem Sedunia'.

Warung ekstrem ini berada menggantung di tengah tebing curam di sisi gunung di Taman Geologi Nasional Shiniuzhai, Provinsi Hunan, China.

Bukan perkara mudah mencapai warung ekstrem ini. 

BACA JUGA:Ngopi di Warung Kopi Vespa Pinggir Jalan, Vibesnya Bandung Banget!

Konsumen harus memanjat tebing curam setinggi 120 meter atau 393 kaki dari permukaan tanah. 

Itu setara dengan memanjat Monumen Nasional (Monas) kurang 12 meter.

Bentuk warung ini sederhana. 

Hanyalah sebuah gubuk terbuat dari kayu, yang menggantung di tebing. 

BACA JUGA:Nekat! Warung Terpencil di Tengah Hutan Kabupaten Tuban, Jauh dari Keramaian, Ini Menu Andalannya

Kategori :