LUBUKLINGGAU, PALPRES.COM- Pada konten berikut ini kita akan membahas manfaat kopi untuk kesehatan rambut, menghilangkan uban, mencegah rambut ronrok dan rambut semakin berkilau, yuk simak ulasannya!.
Rambut yang sehat tentu menjadi dambaan setiap orang, maka tak heran jika muncul banyak produk dan bahan alami yang disebut bisa membantu menjaga kesehatan rambut.
Begitupun dengan copy salah satu alasannya adalah kopi memiliki ph sekitar 4,8 hingga 5,1 dan diketahui cocok dengan PH yang ada di rambut dan kulit kepala.
Jika anda menggunakan kopi untuk rambut secara rutin, maka anda bisa memperoleh manfaatnya, berikut kerja sehatlah merangkum lima manfaat kopi untuk kesehatan rambut.
BACA JUGA:Otomatis Tajir, Harga Tanaman Ini Bisa Tembus Ratusan Juta, Yuk Kepoin!
BACA JUGA:Optimis Turunkan Angka Stunting, Ini yang Dilakukan Pemkot Lubuklinggau
1. Mencegah rambut rontok
Rambut yang rontok atau kulit kepala yang mulai tampak botak tentu bisa menurunkan rasa percaya diri, untuk mengatasinya anda bisa rutin menggunakan kopi pada rambut.
Kandungan flavonoid pada kopi diyakini bisa mendorong regenarasi rambut serta membuat batang dan akar rambut menjadi lebih kuat, sehingga membuat rambut menjadi tidak mudah botak.
Selain itu Kafein pada kopi juga dapat meningkatkan aliran darah ke folikel rambut, jadi rambut bisa tumbuh lebih cepat dan terlihat lebih bervolume.
BACA JUGA:Hingga Triwulan III, Program Sejuta Rumah Tembus 896.121 Unit
BACA JUGA:7 Jenis Buah-Buahan Paling Cocok Dikonsumsi Saat Cuaca Panas, Bisa Mencegah Dehidrasi
2. Rambut lebih lembut dan berkilau
Selain bisa mendorong pertumbuhan rambut, mengaplikasikan kopi secara rutin ke kulit kepala dan batang rambut juga bisa menjaga kelembaban rambut.
Hal ini karena kafein yang ada didalam kopi tidak akan menghilangkan minyak alami yang ada di rambut dan malah dapat menguncinya.