Ini 5 Tips Merapikan Pakaian di Lemari, Nomor 4 Sering Kelupaan

Sabtu 04-11-2023,17:01 WIB
Reporter : Hendra Djamal
Editor : Sulis Utomo

JAKARTA, PALPRES.COM - Terkadang kita malas merapikan pakaian di lemari, karena menganggap hal itu tidak terlalu penting. 

Namun ketika dibutuhkan, mulai deh lemari diacak-acak membuat pakaian berantakan. 

Akibatnya, istri marah-marah. 

Biar tidak terjadi kerusuhan di rumah, ini dia 5 tips merapihkan pakaian di lemari, seperti dikutip id.wikihow.com.

BACA JUGA:Alhamdulillah, 4 BLT Cair Minggu Ini, Per KK Bisa Dapat Dana Bansos Dobel!

BACA JUGA:KPM BPNT Dapat Rezeki Dobel, Dana Bansos PKH dan BLT El Nino Segera Masuk Rekening, Cek Tanggalnya Ya

1. Keluarkan Semua Pakaian dari Lemari 

Semua pakaian yang ada di lemari dikeluarkan terlebih dahulu. 

Hal ini untuk mempermudah kita untuk merapihkan pakaian. 

Jadi pakaian yang dikeluarkan dari lemari dipindahkan terlebih dahulu di tempat lain. 

BACA JUGA:Dua Pemain Naturalisasi Ini Diprediksi Bela Timnas Indonesia Tahun 2024, Erick Thohir: Kalau Bisa November

BACA JUGA:Harga Jualnya Selangit, Ini Batu Akik Berkhasiat Istimewa jadi Incaran Kolektor

Setelah kita keluarkan semua dari lemarin, maka ada kesempatan kita membersihkan lemarinya dari kotoran atau debu. 

Membersihkan lemari bisa dengan sapu kecil atau kain pel. 

2. Sortir Pakaian ke Dalam 2 Tumpukan 

Kategori :