7 Makanan Khas Indonesia yang Kini Mulai Langka, Ada yang Pernah Coba Gulo Puan?

Selasa 07-11-2023,09:58 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Ella Sulistiana

BACA JUGA:Bingung Mau Masak Apa? Yuk Coba 5 Resep Menu Sayur Praktis, Buat Keluargamu Makan Makin Lahap

BACA JUGA:Belum Banyak yang Tahu, 5 Kuliner Indonesia Ini Ternyata Berasal dari Belanda, Biasa Jadi Lauk di Meja Makan!

Sayur Babanci adalah makanan khas Betawi, makanan ini biasanya disajikan saat ada acara besar. 

Namun saat ini makanan khas Betawi ini mulai susah ditemukan.

Karena bahan-bahan yang digunakan sudah sulit ditemukan seperti tai angin, botor, kedaung, lempuyang, dan masih banyak lagi.

2. Bubur bassang.

BACA JUGA:5 Objek Wisata Malam Hari di Palembang, Satu Diantaranya Tempat Karya Seniman Berkelas!

BACA JUGA:Tempat Pertapaan Suci Era Kerajaan Majapahit, Objek Wisata di Jawa Timur Ini Sajikan Panorama yang Memukau

Bubur Bassang adalah makanan khas Makassar yang terbuat dari dari jagung, tepung terigu, dan masih banyak lagi. 

Bubur ini sudah mulai langkah ditemukan karena tidak banyak di jual di pasaran lagi

3. Mi lethek.

Mi Lethek adalah makanan khas Yogyakarta yang sudah langkah ditemukan. 

BACA JUGA:ASYIK, Bansos BPNT Rp400.000 Cair Setiap Hari, Cek Penerimanya di Sini

BACA JUGA:Alhamdulilah! Bansos PKH Tahap 5 Cair ke Bank Mandiri, Bagaimana dengan BRI, BNI, dan BSI?

Mi ini sangat tradisional yang dibuat dengan cara manual dengan bahan alami tanpa pengawet.

Mi ini sudah termasuk makanan langkah karena sudah sangat susah ditemukan orang yang menjualnya di pasaran.

Kategori :