Kampung Unik di Jawa Timur, Sudah Berumur 2000 Tahun, Warga Dilarang Makan Ikan, Mengapa?

Rabu 08-11-2023,11:42 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

PALEMBANG, PALPRES.COM – Kalau membahas Provinsi Jawa Timur, maka pastilah terbesit di benak kita tentang keindahan alamnya. 

Padahal, Jawa Timur tidak hanya terkenal dengan keindahan alamnya.

Provinsi ini memiliki sejumlah cerita sejarah yang menarik untuk diulas.

Salah satunya berasal dari kampung unik di daerah Tuban. 

BACA JUGA:Mengulik Desa Unik Berusia Ribuan Tahun, Kehidupan Warga di Kampung Adat NTT Ini Kental Akan Mistis

Ada aturan aneh di kampung ini. 

Warganya disebut dilarang memakan ikan.

Kira-kira, kampung apakah yang dimaksudkan itu?

Langsung saja yuk kita cari tahu tentang nama dan lokasi dari kampung ini.

BACA JUGA:Kampung Unik di Wonogiri, Penghuninya Hanya Wanita, Cuma Ada 7 Rumah di Sini

Menurut keterangan yang dilansir melalui laman mtsn4sda.sch.id, nama dari kampung ini adalah Kampung Rengel.

Kampung ini berlokasi di Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, Provinsi Jawa Timur.

Konon, kampung ini adalah yang tertua di Indonesia. 

Sudah ada sejak 2000 tahun lamanya. 

BACA JUGA:Kampung Terpencil di Tengah Hutan Madiun, Hanya Dihuni 4 KK, Namun Ramai Saat Bulan Suro, Hajatan Apa?

Kategori :