Bukan Perhiasan Sembarangan, 5 Jenis Batu Akik Ini Punya Khasiat Menakjubkan, Salah Satunya Bikin Awet Muda

Minggu 12-11-2023,20:42 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Batu ini mempunyai warna hitam yang pekat.

Batu Akik Hitam mempunyai banyak manfaat diantaranya dikenal sebagai pelindung dari energi negatif.

Banyak orang yang memakai batu jenis ini ini sebagai amulet atau talisman untuk melindungi diri dari aura buruk di sekitar. *

 

Kategori :