Namun, beberapa warga juga tidak memakai bantal kapas tersebut.
Mereka membuat gundukan pasir sebagai pengganti bantal kapas.
Tradisi rumah berpasir masih eksis hingga saat ini.
BACA JUGA:Deretan Nama Desa Unik dan Lucu di Jawa Timur, Nomor 5 Jangan Berpikiran Ngeres Ya!
Tiap rumah di Desa Legung sebagian besar mempunyai area pasir.
Baik tua maupun muda mereka sudah terbiasa dengan adanya tradisi ini.
Bahkan kebanyakan anak-anak di desa ini setiap hari bermain di atas pasir.
Para orangtua pun tidak khawatir jika anak-anak mereka terkotori oleh pasir.
BACA JUGA:Nomor 9 Sebutan Laki-Laki Berusia Muda, Inilah 9 Nama Desa Unik di Kabupaten Indramayu
Pasir Memiliki Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh
Mereka menganggap pasir ini punya manfaat bagi kesehatan tubuh mereka.
Pasir diklaim sebagai eksfoliator alami.
Tekstur butiran super halusnya dipercaya mampu membantu mengelupas Kulit secara otomatis.
Para ahli menyebutkan tidur di atas pasir dengan kesehatan lebih dikaitkan kepada kondisi tubuh yang jauh lebih rileks.
Nuansa pantai terasa saat berbaring diatas pasir ini.