Ide Jualan Cukup 3 Bahan! Ini Dia Cilor Indomie Dijamin Laris Manis

Selasa 21-11-2023,04:03 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

PALEMBANG, PALPRES.COM - Ide jualan satu ini bisa laris manis.

Siapa nih yang suka dengan Cilor alias aci telor?

Bahan dan cara pembuatannya cukup sederhana.

Jajanan ini termasuk jajanan jadul sering dijual di SD.

Sebagian kita sudah tak asing dengan olahan cilor ini.

BACA JUGA:Penuh Kehangatan! Resep Bakwan Kuah Ayam Udang Cocok untuk Hidangan Makan Bersama di Tahun Baru

BACA JUGA:Sering Dikira Sama, Inilah Perbedaan Batagor dan Siomay Bandung

Camilan ringan berupa goreng yang terbuat dari bahan Aci.

Cilor memiliki tekstur kenyal dan yang pasti enak banget.

Meskipun dapat di hidangan dengan beragam cara,

namun sajian cilor ini memiliki cita rasa gurih dan renyah yang menggugah selera kamu.

Meskipun sangat sederhana jajanan jadul ini sangat disukai anak kecil hingga orang dewasa.

Sesuai namanya makanan Cilor terbuat dari aci yang digoreng dengan telor.

BACA JUGA:Pesona Pulau Dewata! 6 Destinasi Wisata yang Wajib Dikunjungi di Gilimanuk Cocok untuk Liburan Akhir Tahun,

BACA JUGA:Pecinta Matcha Wajib Coba! Kelezatan Matcha ala Jepang di Uji Matcha dengan Konsep Autentik

Kategori :