Wow! Dirlantas Polda Sumsel Bagikan Kunci Sukses Beri Pelayanan Terbaik

Selasa 28-11-2023,10:45 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Sulis Utomo

"Kita imbau kepada personel untuk laksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, untuk memberikan pelayanan terbaik," ungkapnya..

BACA JUGA:Pencairan Bansos BPNT Mulai Merata, Tapi Kamu Belum Menerima Bantuan? Pastikan Syarat Ini Terpenuhi Ya

BACA JUGA:KABAR GEMBIRA, Bansos Barang Senilai Rp500 Ribu Dibagikan Mulai Hari Ini, Cek Daftar Penerimanya

Serta laksanakan tugas sesuai dengan tugas pokok fungsi masing-masing sub, bag, dan satuan kerja bila ada kendala ataupun hambatan dalam pelaksanaan tugas.

Bahkan laporkan secara berjenjang, hindari perilaku atau tindakan yang bersifat pelanggaran yang dapat merugikan diri sendiri maupun Institusi Polri.

Dirlantas juga mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada anggota yang telah bekerja keras, dalam melaksanakan tugasnya dengan maksimal. 

Pria kelahiran Palembang 21 September 1968 tersebut berharap, setelah pelaksanaan apel Pagi ini seluruh personel dapat melaksanakan tugas, dengan penuh rasa tanggung jawab.

BACA JUGA:Argentina dan Jerman Bertekad Ingin Cetak Sejarah Baru di Piala Dunia U17 2023

BACA JUGA:Trik Jitu Membuka Gembok Tanpa Kunci, Awas Jangan Disalahgunakan Ya!

Untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, serta personel dapat menjaga kesehatan walaupun begitu padatnya kegiatan tugas baik.

"Dengan kondisi yang terjaga, maka personel yang terlibat dalam Operasi Mantap Brata Musi 2023-2024 ataupun tugas lainnya, dapat mensukseskan tahapan Pemilu 2024 ” tutupnya.  *

Kategori :