Harga Cabai Merah Dusun di Empat Lawang Semakin 'Pedas', Bawang-bawangan Tak Mau Kalah!

Selasa 28-11-2023,14:11 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

"Kami kalau makan pasti ada sambal, bisa dikatakan di keluarga kami setiap hari memasak lauk dengan menggunakan cabai, jadi kalau harganya naik ya terpaksa kita kurangi dulu makan sambal," ucap Dewi.

Dewi berharap harga cabai bisa kembali normal seperti biasa.

"Harapannya ya harga bisa normal seperti dulu lagi, jangan terlalu mahal seperti ini," harapnya.*

Kategori :