9 Rekomendasi Produk Eksfoliasi yang Cocok untuk Kulit Kering, Tanpa Mengiritasi Kulit

Kamis 07-12-2023,15:03 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

5. Cetaphil Extra Gentle Daily Scrub

Cetaphil Extra Gentle Daily Scrub dirancang khusus untuk membersihkan pori-pori secara lembut tanpa membuat kulit kering. 

Dengan formulasi yang lembut, scrub ini cocok digunakan oleh pemilik kulit kering, yang ingin merasakan kelembutan setiap kali melakukan eksfoliasi.

BACA JUGA:Kulit Sensitif Merapat! Ini 7 Produk Skincare Terbaik untuk Kulit yang Iritasi dan Kemerahan

6. Bio Essence Bio-Renew Royal Jelly Exfoliating Gel

Bio Essence Bio-Renew Royal Jelly Exfoliating Gel mengandung royal jelly dan ekstrak bunga matahari. 

Kombinasi ini tidak hanya membantu mengangkat sel kulit mati secara lembut.

Tetapi juga memberikan kelembapan yang diperlukan kulit kering. 

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini 5 Tips Membersihkan Kuas Make Up yang Tepat, Simple Dan Mudah

Produk ini menjadi solusi lengkap untuk eksfoliasi sekaligus hidrasi.

7. Sensatia Botanicals Coconut & Vanilla Facial Scrub

Sensatia Botanicals Coconut & Vanilla Facial Scrub mengandung butiran eksfoliasi halus dari gula kelapa dan bubuk biji delima. 

Diperkaya dengan minyak kelapa dan vanila, scrub wajah ini tidak hanya membersihkan kulit tetapi juga memberikan kelembapan ekstra. 

BACA JUGA:6 Foundation Terbaik yang Menyamarkan Flek Hitam dan Pori-pori Besar, Bikin Make Up Tahan Lama Hingga 15 Jam

Produk eksfoliasi ini cocok untuk kulit kering yang membutuhkan perawatan alami.

8. Bloomka Sugar Cane + Calendula Exfoliating Toner

Kategori :