6 Tempat Wisata Kuliner Legendaris di Klaten, Sajikan Banyak Menu Lezat dengan Cita Rasa Otentik

Senin 01-01-2024,14:29 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Seperti naik kendaraan ATV, perahu kano, panahan, dan mini waterboom. 

Ketjeh Resto buka mulai pukul 08.00-18.00 WIB.

BACA JUGA:5 Makanan Kuliner Olahan Seafood Khas Bangka Belitung, Makannya Berasa Ditepi Pantai

5. Bakso Tengkleng Mas Bambang

Bakso Tengkleng Mas Bambang adalah sebuah tempat wisata kuliner yang terletak di Jalan Pemuda No. 45, Pondok, Klaten.

Bakso tengkleng adalah bakso yang terdiri dari irisan daging sapi yang masih menyatu dengan tulangnya.

Sementara itu, adonan bakso di tempat ini memiliki campuran tepung yang sangat kental dan daging yang lembut.

BACA JUGA:5 Wisata Kuliner Seafood di Bangka Belitung, Restoran dengan Pemandangan Laut Lepas!

Harga yang dibandrol di tempat ini lumayan mahal jika dibandingkan dengan bakso-bakso yang lain.

 

Kategori :