7 Wisata Kuliner Legendaris di Sumatera Barat, Nomor 2 Pernah Disinggahi Raffi Ahmad Lho

Selasa 02-01-2024,10:07 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

Tersedia soto daging campur dengan paru kering, daging lembut, bisa ditambahkan sambal semakin enak. 

BACA JUGA:Pedagang Mesti Punya, Inilah 7 Batu Akik untuk Penglaris Dagangan

BACA JUGA:Manusia Makhluk Sempurna Tapi Punya Keterbatasan, Apa Itu? Ini Kata Ustad Felix Siauw

Harganya mulai dari Rp10.000 - Rp 8.000.

Alamatnya ada di Jalan Ir. H. Juanda No.29, Rimbo Kaluang, Kec. Padang Barat, Kota Padang, Sumatera Barat 25112. 

Serta buka setiap selasa sampai minggu dari pukul 06.45–14.30 WIB.

7. Ikan Bakar Djoni

BACA JUGA:10 Manfaat Buah Nanas untuk Kecantikan, Gak Cuma Menyegarkan Aja

BACA JUGA:Kuliner Legendaris Magelang, Resep Kupat Tahu Cocok untuk Sarapan Bersama Keluarga

Rekoemndasi ketujuh adalah Ikan Bakar Joni. 

Ini merupakan tempat makan seafood favorit yang sederhana dan dekat dengan jembatan gantung. 

Selain ikan bakar, udang goreng, cumi bakar, toge ikan asin, kamu bisa mencoba sayur kangkung atau ayam. 

Ada juga aneka jus dengan harga mulai Rp 15.000.

BACA JUGA:Hanya KUR BRI, Jenis Usaha Ini Bisa Kembali Cair Rp100 Juta Tanpa Jaminan, Simak Cara dan Syaratnya

BACA JUGA:Ini 5 Batu Akik Kegemaran Raja Majapahit, Nomor 4 Simbol Kemakmuran dan Kedudukan

Lokasinya ada di jalan Pulau Air No 1AKel, Kp. Pd., Kec. Padang Barat, Kota Padang, Sumatera Barat 25134. 

Kategori :