7 Foundation yang Bagus untuk Semua Warna Kulit, Teksturnya Ringan dan Full Coverage

Sabtu 06-01-2024,16:48 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Pemilik kulit berminyak mungkin akan merasa bahwa Wardah Colorfit Velvet Powder Foundation yang dilengkapi dengan SPF 20 dan PA+++ ini adalah pilihan terbaik.

2. Maybelline Fit Me Foundation

Foundation dari Maybelline ini memiliki tekstur yang cair, ringan, dan mudah dibaurkan.

Selain itu, kamu dapat memilih foundation sesuai dengan jenis kulit yang kamu miliki, lho.

BACA JUGA:Mengenal Perbedaan BB Cream dan Foundation dan Cara Mengaplikasikannya pada Wajah

Jika kulit kamu berminyak tetapi normal, pilihlah Maybelline Fit Me! Matte + Poreless Foundation.

Selain itu, pilihlah Maybelline Fit Me jika kamu memiliki kulit kering namun halus.

Kamu juga bisa memilih warna foundation yang berbeda berdasarkan warna kulit kamu, ya.

3. Make Over Ultra Cover Liquid Matt Foundation

BACA JUGA:7 Powder Foundation untuk Tipe Kulit Wajah Berminyak, Bikin Make Up Matte dan Tahan Lama!

Selain Maybelline, merek lokal bernama Make Over Ultra Cover Liquid Matt Foundation adalah pilihan terbaik untuk foundation.

Delapan pilihan warna tersedia untuk alas bedak ini, seperti Ochre, Pink Shade, Velvet Nude, Amber Rose, Velvet Nude, Beige Blast, Caramel, dan Pearl.

Selain untuk menyembunyikan kekurangan pada kulit, produk yang satu ini memiliki sejumlah elemen yang menyehatkan kulit, seperti Jojoba Oil.

Komponen tersebut bekerja sebagai tabir surya, pelembap, dan soft-focus untuk membantu menyamarkan tampilan kerutan halus.

BACA JUGA:Make Up Tahan Seharian, Ini Rekomendasi Produk Foundation Anti Crack Cocok di Semua Jenis Kulit

4. Estée Lauder Double Wear Foundation

Kategori :