PALEMBANG, PALPRES.COM- Berikut 6 jenis buah durian yang sangat terkenal dan disukai oleh banyak orang, yuk disimak!
1. Durian Musang King
Siapa yang tidak tau dengan durian musang king yang berasal dari negeri jiran Malaysia durian jenis ini sangat banyak peminatnya di Indonesia.
Durian musang king memiliki ciri khas dari bijinya yang pipih dan daging buahnya tebal inilah yang akan memberikan kepuasan tersendiri bagi pecinta durian.
BACA JUGA:Ini 5 Jenis Buah-buahan yang Dapat Menurunkan Tekanan Darah Tinggi
Tidak hanya itu rasanya yang legit dan manis dengan sedikit sensasi pahit dan warna buahnya Duriannya yang oranye membuat penikmat akan semakin ketagihan.
Durian musang king biasanya memiliki berat kisaran 2-3 kg/buah. Lebihnya lagi, durian ini dapat masak sempurna dalam waktu pemeraman 2-4 hari.
2. Durian Hitam atau Ochee
Jenis Durian kedua ialah Durian Hitam atau Ochee memiliki ciri khas daging buah yang tidak lengket ketika dipengang.
BACA JUGA:Bikin Sendiri Lebih Puas! Ini Resep Salad Buah Super Creamy, Cocok Jadi Teman Ngemil Sehat
Durian jenis ini juga memiliki tekstur legit dengan kombinasi rasa gurih, manis, lembut, dan sedikit rasa pahit.
Hal ini menimbulkan sensasi tersendiri bagi penggemarnya, dudidaya durian ini juga cukup mudah karena sangat ramah terhadap semua jenis tanah dan tahan terhadap cuaca kering.
3. Durian Montong
Durian montong mungkin sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat Indonesia.
BACA JUGA:Ini lho Manfaat Buah Timun Bagi Kesehatan Tubuh Anda