EMPAT LAWANG, PALPRES.COM - S jago merah mengamuk di Desa Batu Bidung, kecamatan Ulu Musi, Kabupaten Empat Lawang, Provinsi Sumatera Selatan, Kamis 11 Januari 2024
Dalam peristiwa itu, 2 rumah warga dilahap api.
Rumah, harta benda yang seumur hidup dikumpulkan hilang tak bersisa hanya dalam hitungan menit saja.
Bagi yang menjadi korban kebakaran pastinya akan merasa sangat kehilangan.
BACA JUGA:Pesona Air Terjun Unik Duo Begadeng, Surga Tersembunyi di Kabupaten Empat Lawang
BACA JUGA:Siap Siaga Amankan Pemilu 2024 di Empat Lawang, Polres Lakukan Ini
Harta benda yang dengan susah payah dikumpulkan hilang dengan sekejap mata.
Bahkan tak jarang adanya korban jiwa dalam peristiwa kebakaran.
Kebakaran bisa melanda siapa saja dan kapan saja.
Tak pilih-pilih, tak pandang bulu.
BACA JUGA:Jelang Pemilu 2024, Kapolres Empat Lawang Datangi Bawaslu, Hasilkan Kesepakatan Ini
BACA JUGA:Air Terjun Ini Cuma 1,5 Jam dari Empat Lawang, Cocok untuk Healing Tipis-tipis
Mau orang kaya ataupun orang miskin, punya potensi untuk terjadi kebakaran.
Oleh karenanya, siapapun itu harus berhati-hati untuk mencegah terjadinya kebakaran.
Misalnya mengatur pemakaian listrik jangan terlalu berlebihan, mematikan listrik yang tidak perlu, jangan main api sembarangan, jangan main-main dengan alat elektronik yang melibatkan listrik.