Masuk 4 SMA Terbaik di Bangka Belitung Versi LTMPT, Ini Jurusan Pilihan di SMKN 1 Pangkalpinang

Rabu 17-01-2024,04:50 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Dengan perolehan nilai tersebut, SMAN 1 Pangkal Pinang berhasil meraih rangking 998 skala nasional dan rangking 4 se Kepulauan Bangka Belitung.

SMKN 1 Pangkalpinang menempati rangking 2 se Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Yuk disimak sekilas informasi penting mengenai SMKN 1 Pangkalpinang.

BACA JUGA:KABAR GEMBIRA! Lulusan SMA dan SMK Bisa Jadi PNS di 6 Kementerian Ini

BACA JUGA:5 SMA Terbaik dengan Fasilitas Mewah di Jakarta, Biaya Masuknya Tembus Rp80 Juta, Cek Daftarnya Disini

Lokasi SMKN 1 Pangkalpinang ada di Jl. Merdeka No.90, Batin Tikal, Kec. Taman Sari, Kota Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung.

Berikut ini 4 jurusan yang ada di SMKN 1 Pangkalpinang.

1. Jurusan Desain Komunikasi Visual 

Jurusan ini cocok untuk menampung orang-orang yang punya minat di industri kreatif seperti seni, komunikasi visual, dan desain.

BACA JUGA:10 SMA Terbaik di Sumsel Menurut Rangking Nasional 2023, Ada dari Muara Enim dan Lahat, Sekolahmu Termasuk?

BACA JUGA:MAN Kalahkan SMA Negeri dan Swasta? Inilah 3 SMA Terbaik di Jambi Berdasarkan Nilai UTBK

Siswa akan belajar tentang desain web, mendesain poster, mendesain brosur, dan media digital lainnya.

Jurusan ini mempersiapkan siswa agar siap berkarir di industri kreatif, media, periklanan, dan komunikasi visual.

2. Jurusan Akuntansi Keuangan 

Di jurusan ini siswa akan mempelajari tentang keuangan dan akuntansi yang diterapkan di dunai bisnis.

BACA JUGA:Ini Dia 10 SMA Terbaik di Sumatera Selatan, Sekolah Kamu Masuk Gak?

Kategori :