JAKARTA, PALPRES.COM - Utang menjadi salah satu yang sering dialami banyak orang.
Hal ini diawali oleh kebutuhan yang banyak, namun pendapatan yang kurang.
Akibatnya seseorang harus berutang ke pihak lain, untuk memenuhi kebutuhan yang banyak tersebut.
Utang menjadi hal yang menyulitkan.
Karena permasalahannya kebanyakan orang, kesulitan untuk mengembalikan utang tersebut.
Terkait hal itu, KH Izzuddin Abdussalam pengasuh Pondok Pesantren An-Nur Kendal melalui NU Online chanel di YouTube menyebutkan bahwa dia sejak umur 20 tahun hingga umur 75 tahun sekarang ini telah mengamalkan amalan pembuka pintu rezeki agar terhindari dari utang.
Setelah mengamalkan amalan itu, KH Izzuddin mengaku tidak ada utang hingga sekarang.
Amalan tersebut didapat dari almarhum Mbah Maimoen Zubair, salah seorang ulama terkenal Pondok Pesantren Al-Anwar Sarang, Rembang yang meninggal dunia 2019 lalu.
BACA JUGA:Kenyal dan Lembut! Resep Kue Mendut Khas Jawa Ini Cara Bikinnya Tidak Lengket dan Tidak Mudah Basi
“Sampai sekarang masih saya wiridkan,” tuturnya.
Berikut urutan amalan dari Mbah Maimoen Zubari:
1. Membaca “Ya Latif” (129 kali)