Begini Daftar dan Aktifkan DANA Paylater 2024, Pinjaman Hingga Rp10 Juta Cicilan Sampai 12 Kali

Minggu 21-01-2024,20:42 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Berikut ini Langkah-langkah mendaftar dan mengaktifkan DANA Paylater: 

BACA JUGA:Aman dan Terpercaya! Ini 9 Daftar Pinjaman Online yang Resmi Terdaftar di OJK

BACA JUGA:Mau Tau Mitos Tentang Pinjaman Online dan Kartu Kredit? Simak Penjelasannya di Sini

- Unduh aplikasi DANA di ponsel anda melalui Play Store atau App Store. 

- Login Akun DANA Akses akun DANA Anda menggunakan informasi login yang valid. 

- Pilih Menu "Saya" di bagian kanan bawah halaman utama aplikasi. 

- Masuk ke Menu "Paylater" Temukan menu "Paylater" dan klik "Lanjutkan" untuk masuk. 

BACA JUGA:Cairkan Insentif Kartu Prakerja Gelombang 63 ke DANA, Saldo Gratis Rp700 Ribu Masuk e-Walletmu, Begini Caranya

BACA JUGA:Jangan Abaikan! Ini 4 Pantangan Berdagang Menurut Primbon Jawa yang Bisa Mempengaruhi Kesuksesan Bisnis

- Isi Biodata sesuai informasi pada Kartu Tanda Penduduk (KTP) Anda.

- Lengkapi Informasi seperti kontak darurat, data pekerjaan, serta unggah foto selfie dan foto selfie Anda memegang KTP. 

- Masukkan PIN DANA Konfirmasikan aktivasi dengan memasukkan PIN akun DANA Anda. 

- Tunggu Persetujuan Setelah mengikuti semua langkah di atas, bersabarlah sejenak hingga proses aktivasi DANA PayLater selesai, disetujui, dan berhasil. 

BACA JUGA:KUR Ditolak, Coba Ajukan Pinjaman di BPJS Ketenagakerjaan, Limit Hingga Rp25 Juta, Begini Cara dan Syaratnya

Dengan mengaktifkan DANA PayLater, pengguna dapat dengan mudah mengajukan pinjaman hingga Rp 10 juta.  *

Kategori :