8 Obat Herbal untuk Atasi Asam Lambung yang Wajib Dikonsumsi Penderita GERD, Dijamin Tidak Bikin Kambuh

Senin 22-01-2024,13:24 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Dalam tinjauan klinis yang diterbitkan oleh British Medical Journal, peneliti yakin bahwa tekstur madu yang kental membantu menjaga asam tetap turun. 

BACA JUGA:5 Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan, Konon Bisa Mengobati Kanker, Begini Cara Mengolahnya

Untuk mengatasi asam lambung, dapat diambil satu sendok teh madu, atau mencampurkannya dengan segelas air hangat atau teh.

7. Kurma

Kurma termasuk dalam golongan buah yang rendah kandungan asam.

Sehingga konsumsi kurma dapat membantu meredakan gejala asam lambung.

BACA JUGA:Deretan Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan,Ternyata Dapat Melindungi Tubuh dari Keracunan Makanan

Kurma mengandung nutrisi tertentu yang diyakini bisa meredakan gejala asam lambung, sehingga manfaat sari kurma untuk lambung bisa diperoleh.

Kurma mengandung kandungan gula alami yang merupakan jenis karbohidrat yang dapat dicerna secara lambat, yang memungkinkan lambung bekerja dengan baik.

8. Teh Chamomile

Teh chamomile merupakan obat herbal yang efektif menurunkan asam lambung dan menghambat pertumbuhan bakteri penyebab tukak lambung. 

BACA JUGA:Setop Konsumsi 6 Makanan Tinggi Garam Ini, Jika Tidak Ingin Tekanan Darah Tinggimu Naik

Teh chamomile memiliki kandungan flavonoid yang memiliki efek menenangkan pada otot lambung.

Sehingga membantu meredakan iritasi dan nyeri akibat asam lambung. 

Selain itu, teh chamomile juga dapat menenangkan perut dan merelaksasi otot pencernaan sehingga baik dikonsumsi untuk meredakan gejala refluks asam dan GERD.

 

Kategori :