Banyak yang Tidak Tahu, Bahaya Pil dan Suntik KB Bagi Kucing Kesayangan, Bisa Terjadi Hal Seperti Ini

Rabu 24-01-2024,10:28 WIB
Reporter : Diah Gunderi
Editor : Jonison

PALEMBANG.PALPRES.COM - Kucing adalah hewan peliharaan yang jinak dan menggemaskan.

Banyak orang menyukai hewan berbulu tebal yang satu ini.

Karena selain lucu, kucing pun termasuk salah satu hewan yang penurut.

Para pecinta kucing tidak hanya anak kecil, tetapi juga orang dewasa.

BACA JUGA:Banyak Mengandung Vitamin Baik, Sayuran Ini Jangan Dihangatkan, Bisa Berbahaya Loh

BACA JUGA:Hasil Piala Asia 2023 Iran vs UEA: Berhasil Menang 2-1, Team Melli Lolos 16 Besar dengan Sempurna

Kucing termasuk jenis hewan Karnivora, karena kucing hewan pemakan daging.

Habitat kucing adalah di darat, yang biasanya berbaur dengan manusia sebagai hewan peliharaan, namun ada juga ada juga yang hidup di alam liar. 

Tapi sering kita jumpai orang melakukan KB pada kucing, dengan tujuan agar mencegah kucing selalu melahirkan.

Mereka juga beranggapan, jika kucing ber-KB, maka akan mengurangi populasi kucing yang semakin hari semakin bertambah banyak. 

BACA JUGA:Punya Mesin Lebih Besar dengan Tampilan Garang, Siap-Siap Yamaha Mio Tergeser Oleh Skuter Matic Ini

BACA JUGA:Bikin Daihatsu Ayla Panik, Honda Amaze Mobil Murah Tapi Gak Murahan dengan Harga 115 Juta Rupiah

Ternyata cara tersebut salah dan tidak dapat dibenarkan.

Melakukan KB pada kucing, justru akan membahayakan kesehatan bahkan keselamatan kucing itu sendiri. 

Seperti diketahui, kucing berkembang biak dengan cara melahirkan anak.

Kategori :