Paling Laris Era 90-an: Ini 6 Keunggulan Motor Sport 4-tak Honda GL Pro!

Rabu 14-02-2024,14:17 WIB
Reporter : Agus Pongki
Editor : Sri Devi

Kita bisa bisa melakukan penyetelan sesuai dengan keinginan atau kebutuhan.

BACA JUGA:Sebelum Beli Motor Trail dan Off Road: Cek Dulu Daftar Harga Terlengkap Dari 3 Pabrikan Motor Ini!

BACA JUGA:Pakai Mesin Hybrid Tercanggih, GAC Trumpchi GS8 2024, Mobil Gagah dengan Harga Murah!

Namun tidak sepenuhnya sama dengan Bus atau mobil, sistem suspensi udara pada GL-Max dan GL-Pro adalah semi air suspension, bukan full. 

Kedua suspensi shockbreaker motor ini masih menggunakan per/pegas didalamnya, dan juga masih menggunakan oli untuk membantu peredam gerakan naik turun.

6. Mesin Motor Gampang Dioprek dan Dirawat

Honda GL Pro memiliki nilai lebih sebagai motor segala medan, pekerja keras dengan torsi tenaga yang besar, nyaman, sparepart banyak tersebar, serta teknologi tidak ribet dengan karburatornya. 

BACA JUGA:Tak Mau Kalah dengan Honda, Yamaha Nmax Bakal Diproduksi Massal di Tahun 2024

BACA JUGA:5 Model Mobil Toyota Kena Recall, Termasuk Avanza dan Yaris Cross, Ini Alasannya

Sehingga, perawatannya tak rumit dan bahkan bisa diperbaiki oleh pemiliknya sendiri.

Dengan sedikit ubahan yang sederhana disektor pilot jet/main jet karburator, maka karakter GL akan menghasilkan torsi yang galak.

Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com".

Kategori :