Mobil ini juga telah memiliki tampilan eksterior yang dynamic dan sporty serta dilengkapi oleh berbagai fitur keamanan internasional.
Diantaranya seatbelt 3P ELR, side impact beam, pedestrian protection,dual SRS airbags, dan seatbelt adjuster.
5. Toyota Yaris
BACA JUGA:Rekomendasi 4 Mobil yang Banyak Digandrungi Anak Muda, Irit BBM dengan Tampilan Keren
BACA JUGA:VinFast VF9, Mobil SUV Listrik asal Vietnam Segera Mengaspal di Indonesia, Intip Spesifikasinya
Toyota Yaris salah satu mobil yang cocok digunakan oleh anak muda atau keluarga.
Mobil ini memiliki desain yang cukup trendy dan telah dilengkapi berbagai hiburan berbasis android.
Karena itu, membuat mobil ini banyak dipilih bagi pelajar atau kaum milenial dengan mobilitas yang tinggi.
Toyota Yaris juga termasuk mobil yang irit dalam penggunaan BBM.
BACA JUGA:Mobil Mogok di Jalan? Tenang Coba 10 Tips Ini Dijamin Lega
BACA JUGA:Cloud EV Bakal Tampil di IIMS, Mobil Listrik Terbaru Wuling, Ini Penampakannya
Dengan desain mesin tipe 1 NZ-FE 1,4 liter dengan jenis DOHC VVT-i membuat Toyota Yaris menghasilkan tenaga mencapai 109 ps.
Beberapa fitur menarik dari mobil ini yaitu sistem navigasi, 3 point seatbelt, dual STS airbags, koneksi internet Wifi, security system, dan immobilizer key.
6. Mazda 2 SkyActiv
Selanjutnya mobil yang cocok untuk anak muda atau untuk mobil keluaraga yaitu Mazda 2 SkyActiv merupakan pesaing dan alternatif dari mobil Honda Jazz ataupun Toyota Yaris.
BACA JUGA:Pilihan Nyaman untuk Keluarga! Ini 5 Rekomendasi Mobil dengan Pintu Geser, Mewah Ga Harus Mahal