PALEMBANG, PALPRES.COM- Saat berkunjung ke Gresik, gak lengkap apabila belum berkunjung ke 8 objek wisata yang paling populer, slaah satunya pemandangan pantai dengan view memukau.
Ada banyak wisatawan tertarik dengan berbagai keindahan buatan manusia dan alam di kabupaten yang terletak dekat dengan Pulau Bali di ujung Pulau Jawa ini.
Wilayah Gresik juga menyuguhkan banyak tempat wisata bersejarah yang merupakan peninggalan masa lalu.
Selain wisata sejarah dan alam, kabupaten Gresik juga menawarkan berbagai macam kuliner.
Simak yuk, 8 objek wisata Gresik paling populer, yang telah kami rangkum dari berbagai sumber di bawah ini!
1. Sendang Pancuran di Gosari
Di antara sekian banyak wisata yang tersedia di Sendang Pancuran Gresik.
Kamu bisa berfoto di sejumlah spot foto yang memukau lho di sini.
Di Sendang Pancuran, kamu juga mencoba menyembuhkan berbagai macam penyakit.
2. Bukit Jamur
Bebatuan ini memiliki tampilan yang sangat khas dan berbentuk seperti jamur.