Punya Spesifikasi Berkelas! 7 Tablet Ini Paling Recommended Buat Kerja, dengan Performa Terbaik

Rabu 28-02-2024,11:42 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Bethanica

Serta penyimpanan internal tersedia di 128 GB/256 GB/512 GB/1 TB/2 TB.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Tablet Harga 2 Jutaan, Emang Boleh Se-Worth It Ini

BACA JUGA:Cari Tablet Murah? Coba Xiaomi Pad 6S Pro Spek Dewa Gak Kalah Gacor dengan Ipad, Bisa Buat Gaming!

4. Microsoft Surface Pro 9 

Tablet keluaran Microsof ini menghadirkan rangkaian kamera yang bisa berada di depan dan belakang, dengan sistem operasi Windows 11.

Hal yang membuat tablet ini lebih unggul dari pada yang lain, adalah sudah dilengkapi teknologi yang mampu menerima jaringan Internet 5G. 

Dengan spesifikasilLayar yaitu 13 inci, resolosi 2880 x 1920 piksel, sense flow display.

Lalu, CPU Microsoft SQ3 3.00 GHz, Grafis Andreno 8CX Gen 3, RAM 16 GB DDR4, penyimpanan internal 256 GB, konektivitas ngebut dengan WiFi 6E, Bluetooth v5.1.

Kemudian dilengkapi dengan kamera depan 5 MP dengan resolusi 1080p full HD video. 

Kamera belakang: 10 MP dengan resolusi 4K.

Berat: 883 gram, serta dimensi: 209 x 287 x 9,3 mm. 

 

5. Samsung Galaxy Tab S8

Masih tablet keluaran Samsung, ada Galaxy Tab S8 dilengkapi S Pen.

Pas sekali digunakan untuk mendesain, menulis catatan rapat, menandatangani dokumen, dan lainnya. 

Pengguna tablet satu ini nantinya dapat memperluas penyimpanan di tablet karena ada slot kartu mikro SD.  

Kategori :