8 Laptop Terbaik Harga 4 Jutaan Performa Maksimal Spesifikasi Handal Dari RAM 8 GB Hingga Storage SSD

Minggu 03-03-2024,10:51 WIB
Reporter : Agus Pongki
Editor : Sri Devi
8 Laptop Terbaik Harga 4 Jutaan Performa Maksimal Spesifikasi Handal Dari RAM 8 GB Hingga Storage SSD

PALPRES.COM - Bagaimana memilih Laptop terbaik dengan harga 4 jutaan tapi bisa menghadirkan performa maksimal dengan spesifikasi handal? Mulai dari RAM 8 GB Storage SSD.

Apakah dengan label "harga terjangkau" kita tak boleh memiliki Laptop bagus? Jangan berkecil hati, yuk simak rekomendasi berikut ini.

Mencari laptop terbaik harga 4 jutaan dengan prosesor generasi baru, kapasitas penyimpanan besar mengusung teknologi terkini, serta tersemat fitur canggih namun dengan harga yang terjangkau mungkin cukup sulit untuk ditemukan. 

Namun, jika kamu hanya memiliki budget sebesar Rp4 jutaan, itu rasanya sudah cukup untuk mendapatkan laptop yang bisa diandalkan. Jangan khawatir. 

BACA JUGA:Intip Desain Modul Kamera Belakang Huawei P70 Series, HP yang Dirillis Akhir Maret 2024

BACA JUGA:Performa Tanpa Kompromi! OPPO A78 5G Menghadirkan Kekuatan MediaTek Dimensity 700 5G, Ini Spesifikasi Lengkap

Dengan dana yang terbatas, kamu dapat memiliki sebuah laptop dengan Random Access Memory (RAM) sebesar 8 gigabyte (GB), prosesor yang tangguh dan efisien, bahkan hingga penyimpanan berjenis Solid State Drive (SSD) dengan kapasitas 256GB dengan SSD!

Dijamin penggunaan perangkat akan lebih awet dan andal dalam waktu lama, berkat perpaduan tangguh dan memori berkapasitas besar.

Namun selain tentang spesifikasi yang mumpuni, tak ada salahnya kamu memiliki beberapa pertimbangan pada faktor desain, kelengkapan fitur, konektivitas hingga kompabilitas perangkat. 

Agar kebutuhan dalam penggunaan laptop tersebut dapat terpenuhi. Berikut daftar laptop terbaik harga 4 jutaan yang layak untuk dijadikan pilihan:

BACA JUGA:Xiaomi Mi 11 Lite, HP Versi Murah Tapi Spek Boleh Diadu, Cek Harga Terbaru!

BACA JUGA:OPPO A98 5G: Ponsel Canggih dengan Desain Glamor, Baterai 5000mAh, dan Kamera AI 64MP, Harganya?

1. Axioo Mybook Saga 4

Laptop Terbaik Harga 4 Jutaan Axioo Mybook Saga 4--axiooworld

  • Layar: 16" inch 2,5K Resolution IPS Display (16:10)
  • Prosesor: Intel® Celeron N5105
  • RAM: 8GB
  • Penyimpanan: 256GB
  • Detail OS: Windows® 11
  • Grafis: Intel® UHD
  • Kamera: Front 2.0MP with Digital Mic and Camera
  • Audio: Sound System HD Audio
  • Baterai: Smart Lithium-Ion battery pack, 53.58WH ,4700mAh/11.4V

BACA JUGA:Spek Mumpuni dari Infinix Zero 30 yang Punya Kamera 200 MP Saingan Samsung S23 Ultra, Harga Beda Jauh

BACA JUGA:Harga Terbaru Samsung S Series Maret 2024 Lebih Murah, Kamera 200 MP Kapasitas Penyimpanan Hingga 1 Terabyte

Kategori :