Yamaha SMAX 160 Vs NMAX 155, Perang Skutik Maxi, Siapa Pemenangnya?

Minggu 03-03-2024,19:21 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Iqbal DJ

 

Performa Lebih Bertenaga

Tak hanya memamerkan desain yang sporty dan elegan. 

BACA JUGA:Toyota All New Vellfire Hadir Dengan Mesin Hybrid Canggih, Ini Dia Sejumlah Keunggulannya

SMAX 160 juga menawarkan performa yang lebih tangguh. 

Motor ini mengusung kapasitas mesin 160 cc yang ditenagai oleh teknologi full injeksi.

SMAX 160 mampu mencapai tenaga maksimum 11,3 KW pada 8.500 rpm dan torsi 4,8 NM pada 7.000 rpm. 

Upgrade dari versi sebelumnya yang memiliki kapasitas mesin 155 cc.

 

Harga Setara dengan  NMAX 155

Meskipun menghadirkan peningkatan fitur dan performa, Yamaha SMAX 160 dikabarkan akan dibanderol dengan harga yang setara dengan  NMAX 155. 

Tenunya ini bisa menjadi daya tarik tersendiri bagi konsumen yang mencari skutik maxi dengan nilai lebih.

 

Kaki-Kaki dan Handling Optimal

SMAX 160 hadir dengan kaki-kaki yang diklaim optimal, dengan suspensi depan telescopic dan suspensi belakang monoshock middle. 

Posisi berkendara yang bersahabat membuat skutik ini nyaman digunakan dalam kegiatan sehari-hari.

Kategori :