Jalin Kerja Sama, BPJS Ketenagakerjaan dan Dinas PMD Muara Enim Lindungi Perangkat Desa

Jumat 08-03-2024,22:53 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

Kolaborasi antara BPJS Ketenagakerjaan dan Dinas PMD ini diharapkan menjadi model perlindungan tenaga kerja di desa yang dapat diadopsi oleh kabupaten/kota lain di Indonesia. 

BACA JUGA:Cara Mencairkan BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Harus Berenti dari Pekerjaan, Proses Cepat dan Mudah

BACA JUGA:BPNT Cair Maret Ini, Pemilik e-KTP dan BPJS Kesehatan KIS Bisa Dapat Rp2.400.000

Melalui upaya bersama ini, diharapkan semua pihak yang terlibat dalam pemerintahan desa dapat bekerja dengan lebih aman dan nyaman.

Berita Sebelumnya, BPJS Ketenagakerjaan cabang Muara Enim menghimbau para pesertanya untuk menggunakan aplikasi Jamsostek Mobile.

Aplikasi ini sangat berguna bagi para peserta yang akan melakukan klaim jaminan hari tua.

Selain itu, dengan menggunakan aplikasi Jamsostek mobile membuat para tenaga kerja terhindar dari praktik percaloan. 

BACA JUGA:Cara Mengajukan KPR di BPJS Ketenagakerjaan, Pinjaman Hingga 500 Juta Rupiah

BACA JUGA:8 Tipe NIK Pemilik BPJS Kesehatan KIS Berpeluang Dapat Bansos PKH, Apa Saja?

“Untuk pencairan klaim Jaminan Hati Tua para peserta dihimbau untuk melakukan klaim menggunakan aplikasi jamsostek mobile (JMO),” ujar Ruszian.

Ruszian mengatakan klaim dengan aplikasi bertujuan agar para peserta dapat terhindar dari praktik percaloan yang semakin marak terjadi.

Aplikasi Jamsostek mobile sangat praktis, karena peserta tidak perlu repot untuk datang ke kantor cabang terdekat.

Khususnya untuk mengajukan klaim jaminan hari tua, karena cukup menggunakan aplikasi dan dapat melakukan klaim dimana pun. 

BACA JUGA:IHC RSPP Jadi Rujukan Layanan Pengobatan Kanker dengan BPJS Kesehatan

BACA JUGA:100 Pendaftar Aktivasi Pasar Kerja Bebas Cemas, BPJS Ketenagakerjaan Muara Enim Beri Sovenir

Namun pencairan pada aplikasi Jamsostek mobile hanya dapat dilakukan pencairan saldo Jaminan Hari Tua nya dibawah Rp10 juta.

Kategori :