Pj Bupati Apriyadi Buka Pasar Beduk, Spot Baru Dongkrak UMKM di Muba

Rabu 13-03-2024,19:45 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Firdaus

"Kami akan rutin mengecek dan memantau kualitas jajanan, jangan sampai ada jajanan yang mengandung zat berbahaya, ini yang akan kita antisipasi terus," imbuhnya. 

BACA JUGA:Dapat Bingkisan Lebaran Keluarga dari Rumah Zakat, Ini Ucap Syukur Pak Elang

BACA JUGA:Jalan Tol Penghubung Wilayah Segitiga Emas Joglosemar Ini Hampir Rampung Panjangnya 96.57 Km

Sementara itu, Misnawati salah satu pedagang UMKM di halaman Masjid Darusalam mengaku sangat senang bisa difasilitasi berdagang saat bulan puasa. 

"Kami sangat berterima kasih dengan Pak Bupati Apriyadi, karena telah memberi ruang kepada kami untuk berdagang selama bulan puasa," tuturnya.

Dalam kesempatan tersebut turut mendampingi Pj Bupati Apriyadi Mahmud diantaranya Forkopimcam Sungai Lilin, Kadis PUPR Alva Elan SST MPSDA, Kadis Perkim Muhammad Ridho.

Lalu, Kadin Kominfo Herryandi Sinulingga AP, Kadis Perkebunan Akhmad Toyibir SSTP MSi, Kepala Dinas Ketahanan Pangan Ali Badri ST, dan Plt Kabag Prokopim Agung Perdana SSTP MSi

 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

 

 

Kategori :