Berlaku Senin 18 Maret 2024, Tarif Tol Palindra Naik Jadi Rp27 Ribu, Siapkan Saldo e-Tol

Sabtu 16-03-2024,13:51 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Iqbal DJ

Setelah tiga tahun beroperasi penuh sejak 2018.

BACA JUGA:Bikin Bangga! Ini Dia 3 Simbol Kecerdasan yang Ada di Palembang

BACA JUGA:KABAR TERBARU! Klinik Pratama Pertamina RU III Palembang Buka Lowongan Kerja, Ini Posisi Jabatannya?

Penyesuaian tarif ruas tol sepanjang 22 kilometer ini sejatinya dilakukan pada tahun 2022 lalu.

Namun karena pandemi Covid 19 yang melanda Indonesia, maka penyesuaian tarif tol menjadi tertunda.

Saat itu, Indonesia masih dalam tahap pemulihan ekonomi pasca pandemik COVID-19 dan juga adanya kenaikan harga BBM pada Oktober 2022. 

Sedangkan pada 2023, penyesuaian tarif tertunda karena kenaikan harga bahan kebutuhan pokok seperti beras yang terjadi di Indonesia.

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca Sabtu 16 Maret 2024: 8 Daerah Sumatera Selatan Diprediksi Hujan Sedang, Palembang Termasuk?

BACA JUGA:Pj Gubernur Agus Fatoni Gelar Salat Tarawih di Masjid Ar-Ra'iyah DPRD Provinsi Sumsel

"karena melihat perekonomian sekarang telah pulih kembali, maka tahun ini kami perlu melakukan penyesuaian tarif," terang Tjahjo.

Selain adanya penyesuaian tarif Tol Palindra, maka tarif tol dari Palembang menuju Prabumulih maupun sebaliknya juga terjadi kenaikan. 

Seperti diketahui, tarif Tol Indralaya-Prabumulih (Inpra) untuk kendaraan golongan I telah diberlakukan sebesar Rp85 ribu sejak 20 Februari 2024 lalu. 

Jika dikalkulasikan dengan nominal tarif Tol Palindra yang segera diberlakukan, maka pengendara dari Palembang menuju Prabumulih yang akan melewati tol harus 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

Kategori :