Mobil Sedan Mewah Ini Sekarang Harganya Hanya Rp70 Jutaan, Fitur Keren dengan Performa Handal!

Kamis 21-03-2024,09:06 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Mujianto

PALPRES.COM- Mungkin kalian memiliki budget uang untuk mempunyai mobil sedan dengan tampilan mewah.

Cocok untuk menyimak artikel ini, karena saat ini akan membahas seputar otomotif terkini.

Mobil sedan mewah ini kini dibandrol dengan harga jual mencapai Rp70 jutaan saja.

Inilah mobil sedan mewah BMW seri 3 yang memiliki sejarah panjang di Indonesia.

Sedan mewah compact exsekutif keren ini jadi menarik untuk dimiliki karena citra mobil mewahnya BMW e46 ini merupakan keturunan yang keempat dari keluarga BMW seri 3.

Mobil mewah ini mengaspal di tanah Air itu pada tahun 1999 yang mana langsung bisa mengambil hati masyarakat Indonesia khususnya penggermar sedan compact

Beberapa model hadir untuk seri BMW e46 diantaranya itu seri 323i, 325i, dan 318i.

BACA JUGA:Telkomsel Gelar Poin Festival 2023, Tukar 1 Poin Berkesempatan Raih Mobil BMW, Cek Caranya Disini

Penampilannya yang kece dengan citra eksklusif dari brand Eropa yang mewah membuat banyak orang kepincut memilikinya.

Walaupun kini hanya dalam kondisi bekas modelnya yang elegan tapi tidak kehilangan kesan sporty.

Membuat BMW e46 digemari dari berbagai kalangan baik dari usia muda sampai mereka yang telah mapan dan ingin bernostalgia.

Secara keseluruhan mobil sedan mewah ini sangat cocok dan sesuai di pinang.

BACA JUGA:Motor Sultan BMW R12: Si Classic Cruiser Kaya Fitur Super Canggih

Karena harganya relatif terjangkau dengan budget 70 sampai 100 juta kamu sudah mendapatkan sebuah sedan yang mewah dan sporty.

Tampilan dari mobil ini memperlihatkan kesat elegan dan sporty.

Kategori :