- Penghasilan minimum Rp3 juta per bulan.
BACA JUGA:SELAMAT! 3 Puskesmas di OKI Raih Akreditasi Paripurna, Ini Daftarnya
Syarat Dokumen Pengajuan KSM Mandiri 2024
- Formulir Aplikasi diisi lengkap dan benar
- Copy e-KTP Pemohon
- Copy NPWP (khusus limit >Rp 50 Juta)
- Asli Slip gaji/Surat keterangan penghasilan terakhir (khusus Non Payroll)
- Asli SK Pengangkatan Pegawai dari Instansi (khusus TNI/POLRI)
BACA JUGA:Mudik Lebaran 2024 dengan Hyundai Stargazer X Prime IVT, Berikut Tabel Simulasi Kredit DP 20 Persen
Sebagai informasi, pinjaman KSM Mandiri dikenakan suku bunga pinjaman mulai dari 0,58% flat per bulan.
Adapun suku bunga pinjaman di atas bisa didapatkan apabila nasabah mengambil tenor pinjaman selama 24 bulan hingga 180 bulan.
Pengajuan KSM Bank Mandiri bisa dilakukan beberapa cara diantaranya:
- Pengajuan melalui unit/cabang Bank Mandiri terdekat
- Pengajuan melalui aplikasi Livin’ by Mandiri dengan klik https://bmri.id/livinxKSM
- Pengajuan melalui website aplikasi Mandiri KSM dengan klik https://bmri.id/KTAMandiri
- Penawaran melalui telemarketing resmi Bank Mandiri.