Dimana selama empat tahun, kamu akan melalui beberapa tahapan pembelajaran.
Di tahun pertama kamu akan melalui Tahap Persiapan Bersama atau TPB dan masuk ke Fakultas Teknologi Industri (FTI)
Setelah selesai melewati masa TPB kamu akan Ditempatkan pada prodi masing-masing sesuai dengan minat dan hasil akademis kamu.
Kemudian di tahun kedua kamu akan mempelajari tentang ilmu statistik, psikologi, teknik, ekonomi, dan desain.
Selanjutnya di tahun ketiga kamu akan mempelajari tentang keuangan, manajemen, organisasi, simulasi, sistem produksi, dan sistem integrasi.
Nah di tahun terakhir atau tahun ke empat kamu akan mempelajari desain, matakuliah pilihan, dan menyelesaikan tugas akhir.
Jurusan Teknik Industri di Institut Teknologi Bandung telah mendapatkan akreditasi Unggul dari BAN-PT.
Dan telah mendapatkan akreditasi internasional dari Accreditation Board for Engineering and Technology (ABET).
3. Teknik Industri UGM
Universitas Gajah Mada salah kampus yang memiliki jurusan teknik industri di Indonesia.--ugm.ac.id
Berencana akan melanjutkan pendidikan kuliah ke Kota Pelajar atau Yogyakarta, Maka Universitas Gadjah Mada adalah pilihan yang tepat.
Yogyakarta dikenal sebagai kota pelajar dengan bereneka ragam budaya membuat banyak orang merindukan tempat kota ini.