5 Tips Lolos Beasiswa KIP Kuliah Mudah Dilakukan Maba, Ikuti Cara Ini Auto Diterima Seleksi, Ga Percaya?

Kamis 04-04-2024,21:26 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

Contohnya kayak, kartu Program Keluarga Harapan (PKH) dan kartu Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Selain itu, bisa dibuktikan dengan Surat Keterangan Tidak Mampu.

BACA JUGA:Kamu Dapat Beasiswa KIP Kuliah? Ini yang Harus Dijaga agar Tak Dicabut

BACA JUGA:Hedonic Life Style Mahasiswa Penerima KIP Kuliah

Surat ini bisa kamu peroleh dari Lurah domisili kamu, ya. 

2. Mencatat Jadwal Penting

Tips yang selanjutnya, kamu perlu banget mencatat jadwal-jadwal penting.

Bagi kamu yang udah mencari tahu seputar beasiswa KIP Kuliah ini, wajib banget mencatat tanggal-tanggal penting.

Contohnya kayak tanggal pendaftaran, tanggal upload berkas, deadlinenya, dan lainnya.

BACA JUGA:5 Kampus Swasta Bergengsi di Indonesia Punya Fasilitas KIP Kuliah, Kampus Kamu Termasuk?

BACA JUGA: Simak! Begini Cara Mendaftar KIP Sekolah dan KIP Kuliah

Bila perlu, kamu harus membuat time line jadwal dan alur kegiatannya agar mempermudah kamu dalam mempersiapkan semuanya. 

3. Mempersiapkan Berkas-Berkas 

Nah, yang keempat, kamu harus menyiapkan berkas-berkas persyaratan KIP Kuliah. 

Adapun contoh-contoh berkas yang harus kamu persiapkan yakni:

1) Berkas surat-surat sekolah yang udah terdaftar, kayak ijazah, surat keterangan lulus, NISN (Nomor Induk Siswa Nasional), NPSN (Nomor Pokok Sekolah Nasional) dan NIK (Nomor Induk Kependudukan).

Kategori :