PALPRES.COM – Buah pepaya biasanya dikonsumsi sebagai makanan pencuci mulut sebelum ataupun sesudah makan.
Namun, tidak banyak yang menyadari bahwa buah bercita rasa manis dan segar ini memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan tubuh.
Ada banyak sekali vitamin dan nutrisi yang terkandung di dalam buah satu ini.
Lalu apa aja sih manfaatnya, simak di sini penjelasannya:
BACA JUGA:Jangan Dianggap Remeh! 6 Manfaat Berkumur Air Garam, Bukan Sekedar Obat Sakit Gigi
BACA JUGA:Berikut 10 Manfaat Batu Akik Mani Gajah, Nomor 4 Membuka Cakra
1. Mengurangi Nyeri Haid
Jika Kamu seorang perempuan selalu yang berjuang mengatasi nyeri haid setiap bulan, Kamu memiliki alasan baru untuk memasukkan pepaya dalam diet Kamu.
Enzim dalam pepaya, yang disebut papain membantu mengatur dan melancarkan aliran darah saat menstruasi.
2. Mencegah Kanker Usus & Prostat
Menurut studi yang Harvard School of Public Health, beta karoten dalam pepaya efektif dalam menekan pertumbuhan kanker usus serta kanker prostat.
Juga, antioksidan dan flavonoid dalam pepaya mencegah kerusakan radikal dalam sel dan membantu mengurangi risiko kanker.
BACA JUGA:Berikut 10 Manfaat Batu Akik kecubung Wulung, Ternyata Dapat Meningkatkan Rasa Percaya Diri