Bahan-bahan
3/4 kg gulapasir
1 kaleng susukental manis
1/2 sendok teh bubuk vanilla
4 sendok makan mentega (dicairkan)
20 butir telur ayam atau bisa juga telur bebek
Alat
1. Loyang Segiempat uk.20 cm x 20 cm
2. Panci / Kukusan diameter 25 cm
Cara Membuat
1. Kocok telur dan gula pasir sampai rata dan menyatu.
2. Tambahkan susu, aduk rata.
3. Tambahkan mentega cair, aduk rata.