"Air zamzam akan disediakan oleh panitia haji Indonesia, nantinya didistribusikan langsng kepada jemaah," terangnya.
BACA JUGA:Mudik Lebaran 2024 Cetak Sejarah, 42.150 Kendaraan Masuk Ke Pulau Sumatera Saat Puncak arus Mudik
Sebab itulah, jemaah haji diminta untuk tak melakukan tindakan menyelundupkan air zamza dengan cara disimpan dalam koper.
Karena, kata Subhan, apa yang dilakukan jemaah haji pasti akan ketahuan, sebab koper-koper jemaah haji akan diperiksa dengan X-ray.
"Jadi kami minta agar seluruh jemaah bisa mentaati aturan tersebut.
Petugas haji juga diminta mulai mensosialisasikan kepada calon jemaah," pungkasnya.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Destinasi Wisata di Krui Pesisir Barat Lampung, Libur Lebaran Seru Bareng Keluarga
Demikian informasi mengenai pesan Kemenag RI kepada jemaah haji agar tidak simpan air zamzam dalam koper.