HIKKMA Gelar Halal Bihalal Sekaligus Dukungan Bagi Mawardi dan Ratu Dewa

Senin 15-04-2024,11:00 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Iqbal DJ

BACA JUGA:Penggemar Mobil BMW Merapat ! Beberapa Hal yang Wajib Kamu Ketahui Mengenai Mobil Mewah Satu Ini

BACA JUGA:Dianggap Lemah? Eits Ternyata Ini Manfaat Menangis Bagi Kesehatan, Nomor 3 Jadi Plong Karena...

“Yang terpenting silaturahmi bisa terus terjalin sesama warga.

Bukan hanya itu saja, Terkait dukungan yang diberikan, semoga amanah dan kepercayaan yang diberikan ke saya dengan mendukung pencalonan pada pilkada Palembang akan memberikan nilai dan penambah semangat saya di pilkada mendatang," katanya. 

Sementara itu, Bakal Calon Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya turut berharap dengan dukungan tersebut dapat diwujudkan dengan memilih diirinya disaat pilkada berlangsung November mendatang.

‘’Dukungan HIKKMA tentu menjadi motivasi bagi saya untuk berjuang dalam memenangkan pilkada mendatang. Sehingga saya akan bisa lebih banyak berkontribusi dalam pembangunan di Muara Kuang,’’ ujarnya.

 

Kategori :