Begin Cara Tepat Merawat Sepatu Putih Saat Musim Hujan, Biar Warnanya Tidak Cepat Menguning

Minggu 21-04-2024,18:34 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Kgs Yahya

3. Jangan Cuci dengan Mesin

BACA JUGA:5 Tempat Beli Sepatu Berkualitas di Palembang, Harga Ramah Kantong Pelajar, Cek Alamatnya Disini!

BACA JUGA:Rekomendasi 10 Brand Sepatu Lokal yang Kualitasnya Go Internasional,Ada yang Dikira Buatan Jepang, Bisa Tebak?

Kalau ingin merawat sepatu putih agar tidak cepat menguning, jangan sesekali kamu mencucinya dengan mesin cuci, ya.

Meskipun tergoda untuk mencuci sepatu putih dengan mesin cuci untuk membersihkannya secara cepat, namun sebaiknya hindari hal ini. 

Mesin cuci dapat merusak material dan menjadikan sepatu lebih cepat aus. 

Lebih baik bersabar membersihkan secara manual agar sepatu tetap awet.

BACA JUGA:Fakta Menarik: 4 Alasan Kuda Pakai Sepatu, yuk Cari Tahu Jawabnya?

BACA JUGA:6 Tips Membersihkan dan Merawat Sepatu Putih di Musim Hujan, Wajib Coba!

4. Sikat Sepatu dengan Sikat Lembut

Selanjutnya, untuk merawat sepatu putih, kamu bisa menyikat sepatu dengan sikat yang lembut.

Saat membersihkan sepatu, gunakan sikat yang lembut agar tidak merusak permukaan sepatu. 

Sikat secara perlahan dan hindari menggosok terlalu kuat, terutama pada bagian-bagian yang sensitif seperti kulit atau material ber tekstur.

BACA JUGA:10 Merk Sepatu Lokal Terbaik di Indonesia, Salah Satunya Favorit Presiden Jokowi

BACA JUGA:3 Tips Kaki Tidak Bau saat Pakai Sepatu, Anak Sekolah Wajib Tahu!

5. Cuci Tali Sepatu dengan Air Hangat

Kategori :