Ini Deretan Daerah Penghasil Kopi Paling Banyak di Indonesia, Perbulan Hasilkan Kopi sampai 200 Ribu Ton

Minggu 21-04-2024,19:55 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

Daerah di Sumatera Selatan yang dikenal sebagai penghasil kopi adalah Pagar Alam, Lahat, Muara Enim, dan Empat Lawang.

2. Lampung

Lampung merupakan wilayah yang terletak pulau Sumatera.

BACA JUGA:Lowongan Kerja: Perusahaan Kontraktor Pertambangan Terkemuka di Indonesia PT Cipta Kridatama (ABM Group)

BACA JUGA: Lowongan Kerja: Penempatan Sesuai Domisili Rekrutmen Calon Pegawai BPJS Kesehatan Periode Tahun 2024

Lampung terkenal sebagai salah satu pusat produksi kopi Arabika di Indonesia.

Selain itu, ada beberapa varian kopi Lampung yang terkenal.

Seperti Robusta, yang memiliki rasa yang lebih lembut dan asam.

3. Sumatera Utara

Provinsi terbaik di Indonesia selanjutnya adalah Sumatera Utara.

BACA JUGA:Wisata Sejarah di Palembang, 3 Candi Ini Bisa Kamu Kunjungi Di Akhir Pekan, Salah Satunya Ada Gedingsuro

BACA JUGA:12 Fitur Canggih Hyundai IONIQ 5 N, Salah Satu Fiturnya Buat Pengemudi Serasa Memacu Mobil Balap Profesional

Varian kopi Sumatera Utara adalah seperti Lintong, Mandheling, dan Sidikalang yang sangat terkenal.

4. Aceh

Salah satu daerah penghasil kopi di Indonesia adalah Aceh.

Aceh memiliki kondisi iklim yang ideal untuk budidaya tanaman kopi karena pegunungan dan perbukitannya.

Kategori :