Banyak Jalan Rusak, Pemkot Palembang Terus Berupaya Lakukan Perbaikan Hingga Akhir Tahun 2024

Rabu 24-04-2024,19:18 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Sulis Utomo

Dari total ruas jalan yang rusak, setidaknya ada 12 persen yang mengalami kerusakan.

BACA JUGA:Lowongan Kerja: PT Bank Negara Indonesia Buka Program Bina BNI Kantor Wilayah 12

BACA JUGA:Tim Bakal Calon Bupati Apriyadi Sambangi 3 Parpol di Muba Ambil Formulir, Apriyadi: Langsung Gaspol

Dan tentunya kerusakan tersebut akan segera kita perbaiki tahun ini,” ucap Ratu Dewa pada Rabu, 24 April 2024.

Lebih lanjut ditambahkan Ratu Dewa, untuk perbaikan tersebut, akan dilakukan sesuai dengan skala prioritas dan sesuai dengan pemetaan yang dilakukan.

Baik itu untuk perbaikan jalan kota, jalan lingkungan maupun jalan provinsi dan juga jalan nasional.

Sedangkan untuk mekanisme perbaikan jalan itu sendiri, Ratu Dewa menjelaskan jika perbaikan jalan yang akan dilakukan disesuaikan dengan kondisi jalan yang rusak. 

BACA JUGA:Begini Cara Mudah Hapus Jejak Digital di Google, Jangan Sampai Nyesel di Kemudian Hari

BACA JUGA:Keren! Pemkot Palembang Terbaik 6 Nasional Penerapan Standar Pelayanan Minimal

“Dari dinas PUPR semua sudah ada daftarnya semua.

Jalan mana saja yang menjadi prioritas untuk diperbaiki.

Baik itu jalan Provinsi, maupun jalan Kota, termasuk juga jalan Lingkungan, dan juga jalan Nasional.

Semuanya sudah masuk dan menjadi atensi kita Pemkot Palembang untuk diperbaiki,” pungkasnya.

BACA JUGA:5 Hal Ini Bisa Mencegah Infeksi Paru-Paru, Dijamin Ampuh, Nafasmu Pun Lega!

BACA JUGA:BERBAHAYA! 5 Es Krim Ini Ditarik dari Peredaran, Cek Daftarnya

Seperti diketahui, beberapa waktu lalu viral di media sosial seorang konten kreator melakukan aksi protes terhadap kondisi jalan di Kota Palembang yang rusak dan becek.

Kategori :