Rambut Rontok? Berikut Tips Mengatasinya dengan Menggunakan Daun Jambu Biji

Sabtu 04-05-2024,09:41 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM- Taukah kamu daun jambu biji memiliki banyak manfaat untuk mengatasi berbagai masalah rambut.

Diantaranya daun jambu biji bermanfaat untuk mengatasi rambut rontok, yang mungkin kamu alami.

Ada banyak sekali hal yang menyebabkan tambot rontok salah satu penyebabnya bisa dikarenakan oleh faktor dari dalam tubuh.

Seperti hormon atau akar rambut kurang ternutrisi oleh vitamin.

Namun tidak hanya itu saja, ada juga faktor yang berasal dari luar tubuh.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Minum Ramuan Biji Selasih, Nomor 3 Mampu Mengatasi Panas Dalam loh

BACA JUGA:7 Makanan yang Wajib Dikonsumsi Pemain Timnas Indonesia, Shin Tae-Yong Ungkap Menunya

Misalnya pada penggunaan shampoo yang memiliki kandungan zat kimia yang berlebihan. 

Sehingga zat tersebut merusak akar rambut yang akhirnya rambut menjadi rontok.

Sebab semakin banyaknya rambut yang rontok, tentunya membuat rambut menjadi tipis. 

Namun kamu tidak perlu khawatir, dalam artikel ini palpres akan memberikan soslusi dan cara memanfaat daun biji untuk mengatasi rambut rontok.

BACA JUGA:Mengalami Malnutrisi Bisa Sebabkan Penyakit Serius Ini, Begini Cara Pencegahan dan Penanganannya

BACA JUGA:Tidak Ada Efek Samping! Ini 5 Makanan yang Dapat Meredakan Asam Lambung Secara Alami

Biar tidak penasaran, yuk simak artikel ini hingga selesai yang akan mengulas tips memanfaatkan daun biji.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut cara mengatasi rambut rontok dengan menggunakan daun jambu biji.

Kategori :