Bendungan Rp1,4 Triliun di NTB Operasional, Mampu Aliri 1.900 Hektar Lahan Pertanian

Minggu 05-05-2024,17:18 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Kgs Yahya

“Dapat meningkatkan indeks pertanaman menjadi 300 persen, sehingga petani bisa panen 3 kali dalam setahun," ujar Dirjen Bob Arthur Lombogia. 

Bendungan Tiu Suntuk, juga dapat menjadi Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTM) sebesar 0,8 MW.

Selain bisa mereduksi banjir sebesar 439 m3/detik atau seluas 489 Hektare, khususnya di Taliwang yang merupakan daerah rawan banjir. 

BACA JUGA:Jangan Panik, Begini 8 Cara Mengatasi Hidung Tersumbat pada Bayi dan Anak di Malam Hari

BACA JUGA:Mana yang Lebih Worth It, iPhone 13 Atau iPhone 13 Pro, Cek Reviewnya!

Manfaat lainnya dari Bendungan Tiu Suntuk selain untuk irigasi dan pengarian, juga bisa menjadi tempat konservasi, objek wisata dan lahan perikanan darat.  

 

Kategori :