4 Posisi Jabatan Terbaru Lowongan Kerja BUMN PT Taspen Tersedia untuk Lulusan S1 Berminat? Lamar di Sini

Minggu 12-05-2024,11:08 WIB
Reporter : Agus Pongki
Editor : Sri Devi

Penutupan lamaran : 17 Mei 2024

Pengumuman Lolos seleksi: 31 Mei 2024

BACA JUGA:Mau Kerja di Kapal? Cek Lowongan Kerja BUMN PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) di Sini!

BACA JUGA:Lowongan Kerja BUMN Terbaru PT Bank Mandiri Taspen 3 Posisi Jabatan dan 2 Wilayah Penempatan

Rincian Lowongan 

Program magang pada corporate university bertujuan untuk meningkatkan wawasan peserta terkait dengan penyusunan dan monitoring pelaksanaan pembelajaran secara corporate dalam jangka pendek maupun jangka panjang. 

Peserta magang diutamakan yang memiliki kemampuan dan pengetahuan dasar dalam: 

a. Manajemen Strategi Perusahaan 

b. Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam program pendidikan 

c. Knowledge Management 

Ruang lingkup program magang antara lain: 

a. Mempelajari proses perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran 

b. Mempelajari proses penyusunan laporan pelaksanaan pembelajaran 

c. Mempelajari proses pengorganisir dan kearsipan dokumen pekerjaan

BACA JUGA:Ini Hotel untuk Jemaah Haji Indonesia Menginap di Madinah, Lokasinya Dekat Masjid Nabawi, Cek Fasilitasnya

BACA JUGA:7 Kota Termaju di Indonesia, Teknologi dan Fasilitas Kotanya Udah Maju Banget Lho

Kategori :