Program memberikan banyak manfaat bagi peserta, termasuk peluang jaringan, pengembangan keterampilan dan pengalaman dunia nyata dalam bisnis internasional.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Perusahaan Jepang Terkemuka PT Amerta Indah Otsuka Ini Posisi Jabatannya
BACA JUGA:Dibuka Banyak Posisi Jabatan! Cek Lowongan Kerja BUMN PT Virama Karya (Persero) Simak Persyaratannya
Pengalaman yang diperoleh selama bekerja magang profesional dapat memberikan kontribusi terhadap pengembangan profesional dan meningkatkan pekerjaan.
Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Batch 7
PT SIER (Persero) membuka kesempatan besar lowongan magang bagi mahasiswa aktif melalui program MSIB Batch 7.
Berikut posisi jabatan yang tersedia berikut persyaratan umum yang harus dipenuhi.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru dari Bank DKI Jakarta Tersedia 4 Posisi Menarik!
BACA JUGA:Ternyata Ada Kucing yang Masuk ke Dunia Politik, Dari Jadi Perdana Menteri hingga Jadi Walikota
Posisi yang Dibuka:
- Administrator Akuntansi
- Administrator Keuangan
- Administrator Manajemen Risiko
- Administrator Pengawasan Proyek Surabaya
- Administrator Pengawasan Proyek Pasuruan
- Administrator Proyek Konstruksi Surabaya
- Administrator Proyek Konstruksi Pasuruan
- Administrator Teknik
- Administrator Umum dan Keuangan
- Administrator Sumber Daya Manusia
- Administrator K3
- Administrator Pengadaan Barang dan Jasa
- Administrator Bisnis dan Jasa Penunjang
- Administrator Sarana dan Prasarana
- Administrator Listrik dan Mekanik
- Administrator Pemasaran & Promosi
- Administrator Penjualan
- Administrator Legal Corporate
- Administrator Kontrak Hukum
- Administrator Legal Compliance
- Administrator Hukum SPU
- Administrator Umum Perusahaan
- IT Programmer
- IT Support
- Administrator Media
- Administrator Dokumentasi
- Administrator Pengembangan Kawasan
- Administrator Pengembangan Bisnis
- Administrator Compliance
- Administrator Pelaporan TJSL
- Administrator Logistik
- Administrator Jalan dan Taman Kawasan SIER
- Administrator RKL – RPL Rinci
- Administrator Farmasi
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru PT Sasa Inti (SASA) Mei 2024 untuk Lulusan SMK
Persyaratan Umum:
- Mahasiswa aktif yang terdaftar di Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDIKTI) atau yang belum dinyatakan lulus dari program studi terakreditasi dari seluruh Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di bawah Kemdikbudristek.
- Mahasiswa aktif pada jenjang D2/D3/D4/S1 dengan ketentuan semester sebagai berikut pada saat mendaftar program MSIB:
- D2/D3/D4: Minimal semester 2
- S1: Minimal semester 4
- Belum yudisium dan bersedia untuk tidak yudisium selama Program MSIB berlangsung.
- Mendapatkan rekomendasi untuk mengikuti Program MSIB dari perguruan tinggi.
- Berkomitmen untuk melaksanakan dan menyelesaikan Program MSIB hingga selesai.
- Bersedia tidak mengikuti program lain yang diselenggarakan oleh Kemendikbudristek selain Program MSIB selama menjadi peserta Program MSIB.
- Data mahasiswa terdaftar di PDDIKTI harus sesuai dengan nama di KTP.
BACA JUGA:Umpan Mancing Pakai Ongol-ongol Wangi dan Amis, Tak Disangka Bakal Dapat Banyak Ikan
BACA JUGA:Lowongan Kerja Bulan Mei 2024: Peluang Karir PT Mayora Indah Tbk Tersedia 3 Posisi Jabatan Menarik
Dokumen yang Harus Diunggah:
- Curriculum Vitae (CV)
- Transkrip Nilai
- Foto/Scan KTP
- Asuransi kesehatan jika memiliki
- Kriteria Soft Skills:
- Memiliki komitmen yang tinggi
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Mampu berkoordinasi dan bekerja dalam tim
- Disiplin dan bertanggung jawab
- Memiliki ketelitian
- Memiliki integritas
- Memiliki inisiatif yang tinggi