9 Manfaat Umbi Talas Untuk Kesehatan Tubuh, Satu Diantaranya Baik Untuk Lansia

Minggu 19-05-2024,21:06 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM- Umbi talas atau yang biasa disebut sebagai Ubi Talas ini termasuk makanan pokok penduduk di benua Afrika. 

Mungkin banyak orang yang menganggap bahwa ketika mengkonsumsi umbi talas akan merasakan gatal-gatal. 

Ternyata anggapan itu benar jika dalam cara mengkonsumsinya salah.

Karena ubi talas mempunyai getah yang bisa bikin gatal, maka sangat diperlukan sekali tau cara memasaknya dengan benar. 

BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh Manusia, Ternyata Bisa Menyehatkan Tulang

BACA JUGA:Kunjungi Polda Sumsel, Tim Slog Polri Optimalkan Pemanfaatan Aplikasi ‘Siada Baja’

Misalnya dengan di cuci bersih, dikupas kulitnya, lalu barulah direbus, di goreng, ataupun di kukus guna menghindari kolestrol.

Di daerah Bandung sendiri, ada salah satu produksi Kue Talas loh. 

Bahkan dengan banyaknya kandungan di dalamnya seperti karbohidrat, vitamin, mineral dan kandungan gizi lainnya. 

Membuat ubi talas ini banyak disukai oleh banyak orang. 

BACA JUGA:Baca Dulu Baru Dibeli, Ini 5 Manfaat Batu Akik Tapak Jalak Bagi Pria

BACA JUGA:Pemkot Lubuklinggau Gali Potensi Pemanfaatan Pajak Retribusi di TOS Untuk Meningkatkan PAD

Meskipun rasanya cenderung campah atau hambar, kamu bisa mencampurkan topping lainnya sesuai keinginan agar pada saat makannya terasa nikmat.

Ternyata dibalik rasanya yang seperti itu, ubi talas banyak mengandung manfaat yang baik untuk kesehatan juga kecantikan.

Dilansir dari ilmu pengetahuan umum.com, berikut beberapa manfaat tentang ubi talas. 

Kategori :